PEKANBARU-Sebagai TNI AD yang masih aktif dan bersentuhan langsung dengan warga masyarakat tentulah banyak masalah yang menjadi tanggung jawabnya. untuk mencarikan solusi dalam menyelesaikan sebuah masalah.
Oleh sebab itu (BABINSA) Koramil 05 sail.selalu menjaga silaturahmi dengan para senior nya, terutama veteran TNI AD sudah banyak makan garam malang melintang di satuan maupun di masyarakat.sekarang mereka sudah menjadi tokoh warga masyarakat yang bisa kita dengar arahan dan bimbingan nya.
Seperti yang terpantau oleh awak media online sertu Marhamudin yang berada di salah satu RW kelurahan air dingin, saat di konfirmasi tentang keberadaan nya tersebut, sertu Marhamudin mengatakan saya sekarang berada di tengah tengah senior saya para veteran.karenah ada salah seorang dari anggota veteran TNI AD yang meninggal.dan wajib kita datang dan membantu nya sebagai bentuk kepedulian dan perhatian kita dalam menjaga silaturahmi kita dengan mereka”Tutur Sertu Marhamudin.
Sementara itu masih di tempat yang sama salah seorang dari veteran TNI AD an bapak (SUADI) mengatakan syukur Alhamdulillah adik adik kami yang masih aktif terutama para babinsa yang ada di lapangan selalu hadir bersama kita dan ini bisa menjadikan penyemang buat kami para veteran ini.”tegas bapak (Suadi)
Sementara itu ditempat yang terpisah Hal senada juga disampaikan oleh Danpos bukit raya peltu Erytaufan, saya mengucapkan terima kasih kepada semua Babinsa yang selalu menjaga silaturahmi dan kekompakan dengan semua elemen masyarakat. mudah-mudahan kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT diberikan kesehatan lahir dan batin. Amin.tutup” Peltu Ery Taufan.***